-
-

Manfaat, Kandungan & Cara Pakai Whitening Daily BB Cream MS Glow

Manfaat, Kandungan & Cara Pakai Whitening Daily BB Cream MS Glow
Ingin wajah tampil lebih fresh tanpa pakai make up berlebih? Penggunaan BB Cream sebagai pengganti foundation merupakan pilihan yang tepat. Salah satu pilihannya adalah Whitening Daily BB Cream MS Glow. Produk make up yang ringan tersebut bisa kamu pakai hangout bareng teman-teman!

Kamu bisa aplikasikan BB cream dengan cara yang tepat tanpa perlu khawatir make up kamu terlihat dempul. Sebenarnya apa sih yang membuat BB cream bisa menjadi pengganti foundation? Yuk simak manfaat, kandungan dan cara pakai BB Cream MS Glow yang perlu kamu ketahui!

Manfaat Whitening Daily BB Cream MS Glow

Whitening Daily BB Cream MS Glow
Whitening Daily BB Cream MS Glow
Tahukah kamu bahwa tidak hanya paparan sinar ultraviolet yang bisa menimbulkan kerusakan pada wajah. Sinar HEV atau disebut blue light yang berasal dari cahaya smartphone, laptop maupun televisi yang kamu pakai seharian juga bisa meninggalkan noda di kulit wajah kamu, lho.

Apa saja sih pengaruhnya? Sinar blue light dapat membuat kulit kamu mengalami penuaan dini seperti meninggalkan kerutan dan kekenyalan pada kulit yang semakin lama semakin berkurang. Hal itu disebabkan oleh rusaknya photo-aging.

Melindungi dari Blue Light

Bagi kamu yang dituntut untuk berada di depan layar smartphone atau layar laptop seharian, jangan khawatir. Whitening Daily BB Cream MS Glow menjadi solusi untuk tetap bisa mempertahankan wajah glowing kamu dari bahaya sinar blue light.

Kandungan-kandungan tersebut dipercaya dapat melindungi kulit wajah dari resiko kerusakan akibat radikal bebas. Hal tersebut yang membuat kulit wajah kamu tetap glowing dan anti terhadap munculnya keriput atau kerutan.

Menghidrasi Kulit

Bagi kamu yang khawatir dengan kulit kering, produk ini dapat kamu gunakan untuk menghidrasi kulit karena diperkaya antioksidan dan vitamin. Sehingga walaupun kamu berada di ruangan ber-AC, kulit wajah kamu akan selalu terasa lembap.

Menjaga Kelembapan

Tak cuma itu, Whitening Daily BB Cream MS Glow ini bisa berfungsi sebagai penjaga kelembapan kulit wajah serta proteksi dari sinar UVA dan UVB karena dilengkapi dengan SPF 30, lho. Maka dari itu produk ini terkenal sebagai hybrid skincare.

Sebagai Hybrid Skincare

Yups, skincare yang satu ini dapat bekerja secara hybrid atau kombinasi yaitu berfungsi sebagai proteksi dari paparan sinar UV yang menggabungkan chemical sunscreen dan physical sunscreen. Wah manfaat dari dua jenis sunscreen kini bisa dirasakan dalam satu produk, lho! Worth it kan?

Namun alangkah baiknya jika kamu tetap berupaya menghindari paparan sinar matahari secara langsung ya, karena perlindungan yang terdapat dalam SPF hanya bekerja dalam beberapa jam tergantung kandungan masing-masing. Bahkan kamu perlu re-apply produk tersebut, lho!

Detail dari skincare ini sangat diperhatikan sehingga walaupun menggabungkan dua jenis sunscreen, skincare ini tetap memiliki tekstur ringan, waterproof dan tidak menimbulkan efek penggunaan physical sunscreen seperti white cast yang membuat penampilan kita kurang menarik.


Pengganti Foundation

Kemunculan BB cream menjadi suatu penemuan menarik bagi pecinta make up, karena skincare yang berfungsi melembabkan ini cukup menyerupai foundation dengan menampilkan make up yang natural, bahkan seperti tanpa make up.

Banyak orang lebih memilih menggunakan BB cream karena lebih praktis karena dengan kandungannya, penggunaan BB cream ini tak perlu lagi pengaplikasian sunscreen karena sudah memiliki fungsi yang serupa.

Produk ini juga bisa dijadikan sebagai pengganti foundation. Penggunaan BB cream sebagai pengganti foundation biasanya dikarenakan BB cream memiliki coverage yang lebih natural dibandingkan foundation. Tapi tetap aplikasikan secara tipis-tipis ya!

Nah karena bisa dijadikan pengganti foundation, tentunya menghasilkan coverage yang natural dan bisa menyamarkan noda di wajah termasuk bekas jerawat. Selain itu tentunya produk ini memberikan efek tone up untuk kulit wajah kamu. Menarik gak tuh?


Kandungan BB Cream MS Glow

Sebenarnya apa saja sih kandungan Whitening Daily BB Cream MS Glow sehingga manfaat yang dirasakan begitu banyak?

SPF 30 PA++

Whitening Daily BB Cream
Whitening Daily BB Cream
Tentu saja, sebagai proteksi dari sinar UVA dan UVB produk ini mengandung SPF 30 PA++. Merupakan kandungan yang tepat untuk pemakaian daily sunscreen. Paling utama lagi, jangan lupa re-apply sunscreen agar manfaatnya bisa terus kamu dapatkan seharian ya!

White Cell DNA

Tak seperti kebanyakan BB cream yang hanya dapat meningkatkan skin tone secara instan dan mudah hilang saat mencuci muka, produk ini bisa mencerahkan kulit kamu secara permanen, lho. Kandungan white cell DNA ini mampu mencerahkan kulit tanpa menimbulkan efek negatif.

Kandungan white cell DNA diformulasikan dengan teknologi nanoenkapulasi yang membantu kandungan tersebut terserap ke dalam kulit secara perlahan hingga ke epidermis untuk mencerahkan kulit. For your information, kandungan ini hanya ada dalam produk MS Glow, lho.

Hyaluronic Acid dan Ceramide

Whitening Daily BB Cream MS Glow
Whitening Daily BB Cream MS Glow

Selain itu, kandungan hyaluronic acid dan ceramide bisa berfungsi sebagai pencegahan kulit dari tanda-tanda penuaan dini. Tak hanya itu, kandungan tersebut juga dapat melembabkan kulit, mencegah iritasi dan merawat skin barrier. Tenang, aman untuk kulit sensitif atau berjerawat kok!

Physalis Angulata Extract

Kegunaan BB Cream MS Glow
Kegunaan BB Cream MS Glow
Terakhir, yang pastinya membuat penasaran. Kira-kira kandungan apa yang bisa mencegah kulit wajah kamu dari efek negatif sinar blue light pada smartphone? Kandungan physalis angulata extract dalam produk ini mampu bekerja sebagai proteksi kulit dari sinar UV dan blue light, lho.

Cara Pakai BB Cream dari MS Glow

-
Pengaplikasian Whitening Daily BB Cream MS Glow ini sangat mudah, bahkan bagi kamu yang pemula dalam dunia skincare maupun make up. Jika kamu memiliki step skincare harian, aplikasikan terlebih dahulu skincare kamu untuk fungsi proteksi lebih besar.

Urutan terbaiknya adalah kamu bisa mencuci wajah dengan facial wash kemudian aplikasikan toner dan serum ke wajah kamu. Setelah itu baru kamu bisa mengaplikasikan BB cream serta produk make up yang lain.

Langkah pertama, kamu hanya perlu mengambil BB cream ini dengan menggunakan jari secukupnya dan aplikasikan di wajah dan leher kamu secara merata. Kamu bisa menggunakan produk ini sebagai daily produk yang dipakai di pagi atau siang hari.

Nah, dari berbagai manfaat dan kandungan yang sudah kamu ketahui tentunya tidak ada lagi yang membuat kamu ragu untuk ikut merasakan manfaat produk ini. Stop pakai produk abal-abal, produk ini sudah teruji klinis dan terdaftar di BPOM sehingga aman untuk dipakai, lho.

Pepatah mengatakan, cantik adalah gabungan. Tampilan kecantikan luar akan mendukung kecantikan dari dalam. Jadi, jangan pernah berhenti menemukan cara untuk lebih merawat dan mempercantik diri kamu baik diluar maupun di dalam.

So, apakah Whitening Daily BB Cream MS Glow ini sudah menjadi pilihan kamu sebagai skin protector dan daily make up? Hanya dengan Rp. 75.000 yang bisa dibeli melalui link ini, kamu sudah bisa merasakan berbagai manfaat untuk kulit wajah kamu!

Wanita-wanita cantik di luar sana sudah merasakan manfaatnya, kamu kapan?

Promo Paket + Gratis Ongkir


Paket Acne Clear Super
Rp 485.000
Rp 450.000
Paket Acne Clear Super
(167)
PromoRp -35.000
Paket Whitening Super
Rp 485.000
Rp 450.000
Paket Whitening Super
(129)
PromoRp -35.000
Paket Ultimate Super
Rp 485.000
Rp 455.000
Paket Ultimate Super
(173)
PromoRp -30.000
Paket Luminous Super
Rp 485.000
Rp 455.000
Paket Luminous Super
(239)
PromoRp -30.000
`Lihat Lagi
`Berakhir
Stock akan segera habis, tersisa 25 paket !

Cari Artikel Lainnya Tentang MS Glow

Atau Baca Artikel Lainnya Klik Daftar Artikel

Treatment Hair Drop Serum ms glow, Solusi untuk Rambut Sehat dan Indah
Treatment Hair Drop Serum ms glow, Solusi untuk Rambut Sehat dan Indah30 Jul 2023Halo, selamat datang di blog kami. Kali ini, kami akan membahas tentang sebuah produk perawatan rambut yang sangat bagus dan berkualitas, yaitu Treatment Hair Drop Serum ms glow. . Apakah kamu sudah
Yuk Coba Produk MS Glow Kids, Produk Khusus Anak yang Aman!
Yuk Coba Produk MS Glow Kids, Produk Khusus Anak yang Aman!12 Jul 2023Selama ini, mungkin kebanyakan orang lebih mengenal MS Glow sebagai brand skincare untuk wanita. Namun, brand ini ternyata juga menawarkan produk untuk anak-anak. Produk-produk tersebut masuk ke
MS Glow Beauty Drink: Mempercantik & Memutihkan Tubuh dari Dalam
MS Glow Beauty Drink: Mempercantik & Memutihkan Tubuh dari Dalam10 Jul 2023Perawatan kulit tidak efektif jika dilakukan hanya dari luar saja. Kamu juga perlu asupan zat tertentu, contohnya antioksidan alami, jika ingin memiliki kulit cantik maksimal. Salah satu cara untuk
MS Glow for Men: Rangkaian Perawatan Pria Agar Makin Ganteng
MS Glow for Men: Rangkaian Perawatan Pria Agar Makin Ganteng8 Jul 2023Perawatan kulit dan wajah wajib dilakukan oleh wanita maupun pria. Oleh karena itu, MS Glow tidak hanya menawarkan skincare untuk wanita. Namun, mereka juga menawarkan rangkaian produk skincare untuk
MS Slim Pelangsing MS Glow, Ampuh Melunturkan Lemak Lho!
MS Slim Pelangsing MS Glow, Ampuh Melunturkan Lemak Lho!4 Jul 2023Masalah kelebihan berat badan (BB) sering kali mendera para wanita. Oleh karena itu, MS Glow mengeluarkan produk MS Slim untuk membantu wanita memiliki BB ideal. Rangkaian MS Slim pelangsing MS Glow
`Perlihatkan Lagi
-
Kontak
0853-3333-5328
Surabaya, Jawa Timur, Indonesia
Media Sosial
Install App
-
Metode Pembayaran
-
-
-
-
-
-
-
-
-
-
-
-
-
Reviewed by
-
-
-
-
@2023 MS GLOW STORE Inc.